Monday 24 January 2011

Pengertian Prestasi Kerja


Prestasi kerja didefinisiakn sebagai catatan dari hasil-hasil yang diperoleh melalui fungsi-fungsi pekerjaan tertentu atau kegiatan selama waktu tertentu. Prestasi kerja atau kinerja sebagai tingkat pelaksanaan tugas yang bisa dicapai oleh seorang, unti, atau devisi, dengan menggunakan kemampuan yang ada dan batasan-batasan yang telah ditetapkan untuk mencapai tujuan perusahaan.
Menurut Flippo (2002), Prestasi kerja dapat diartikan sebagai hasil atau tingkat keberhasilan karyawan yang mencakup :
1.      Efektifitas Kerja
2.      Kualitas kerja yang semakin tinggi
3.      Waktu penyelesaian kerja yang semakin singkat
4.      Penurunan Biaya

0 comments:

Post a Comment